DAMPAK PANDEMI COVID 19 DALAM MENINGKATKAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA MARKET PLACE TOKOPEDIA (Studi Kasus di Kampus Universitas Mitra Indonesia)

Umar Bakti(1), Novalita Novalita(2), I Komang Astriadi Nata(3),


(1) Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mitra Indonesia, Lampung
(2) Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mitra Indonesia, Lampung
(3) Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mitra Indonesia, Lampung
Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan apakah bauran pemasaran yang dilakukan Tokopedia khususnya Celebrity Endorser, Atribut Produk, dan Promosi saat pandemic Covid 19 dapat meningkatkan pembelian konsumen Tokopedia di Kampus Universitas Mitra Indonesia Lampung. Saat Pandemi covid 19 gaya berbelanja masyarakat masa kini telah berubah menggunakan belanja daring. Hal ini disebabkan banyaknya pembatasan aktivitas di luar rumah. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Bisnis Universitas Mitra Indonesia sebanyak 433 mahasiswa. Sedangkan teknik penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling sebanyak 81 responden terdiri dari program studi Manajemen sebanyak 56 orang, program studi Akuntansi sebanyak 16 orang, dan program studi Kewirausahaan sebanyak 9 orang. Hasil penelitian menunjukkan Celebrity Endorser (X1), Atribut Produk (X2) dan Promosi (X3) secara simultan berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian (Y). Hal tersebut dapat dibuktikan melalui hasil Fhitung sebesar 15,621 > 2,72 Ftabel serta diperoleh nilai signifikan Sig 0,000 < 0,05. Nilai R Square sebesar 0,378 yang berarti bahwa 37,8% variabel Keputusan Pembelian Konsumen dijelaskan oleh variabel Celebrity Endorser, Atribut Produk dan Promosi. Sedangkan sisanya 62,2% dijelaskan oleh variabel lain di luar yang diteliti.


Keywords


Celebrity Endorser, Atribut Produk, Promosi, dan Keputusan Pembelian

References


Anwar Sanusi. Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat, 2016.

Basu Swasta, T. Hani Handoko. Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku5 Konsumen. Edisi Pertama. Yogyakarta: BPFE, 2016.

Durianto, Liana. Analisis Efektivitas Iklan Televisi Softener Soft & Fresh Di Jakarta Dan Sekitarnya Dengan Menggunakan Consumen Decision Model. Jurnal Ekonomi Perusahaan, Vol. 11, 2017.

Etta, Sopiah. Metodologi Penelitian.Yogyakarta: C.V Andi, 2017.

Firdausy, Idawati. effect of service quality, price and promotion on costumer purchase decisions of Traveloka online airline tickets in Jakarta Indonesia, terbit dijurnal international journal of management science and business administrations, Volume 3 Issue 2 pages 42-49, DOI 10.18775/ijmsba 1849-5664-5419-2014.32.1004, 2017.

Ghozali. Structural Equation, Metode Alternatif Dengan Partial Least Square (PLS). Edisi Keempat. Semarang: Universitas Diponegoro, 2016.

Hawkins. Consumer Behavior. Bussiness Publication, Inc, 2016.

Kotler, Amstrong. Prinsip-prinsip pemasaran. Edisi 12, jilid I, Jakarta: Erlangga, 2019.

Kotler, Keller. Manajemen Pemasaran. Edisi 13. Jakarta: PT Indeks, 2016.

Kotler. Manajemen Pemasaran, Analisis, Perencanaan dan Pengendalian. Edisi 6, jilid 1. Jakarta: Salemba. 2016.

Mudrajad, Kuncoro. Metode Kuantitatif: Teori Dan Aplikasi Untuk Bisnis Dan Ekonomi. Yogyakarta: UPP STIM YKPN, 2016.

Murti, Wahyuni. Metodologi Penelitian Bisnis.Yogyakarta: Andi, 2016.

Natalia. Perngaruh periklanan dan promosi penjualan terhadap keputusan pembelian, terbit dijurnal manajemen ilmiah kesatuan Volume 2, Nomor 2, 2017.

Petter, Jhonson. A Comprehensive Analysis Of Three Consumer Decision Strategis. Journal Of Consumer Research, Vol 2, 2017.

Schiffman, Kanuk. Customer Behavior. Edisi 7. New Jersey: Prentice-hall, 2016.

Schiffman, Kanuk. Perilaku Konsumen. Jakarta: Indeks, 2016

Setiawan. Analisis KualitasWebsite Traveloka.com Menggunakan Pende-katan Webqual Dan Importance Performance Analysis (IPA). Jurnal. Universitas Telkom, 2016.

Shimp. Periklanan promosi (aspek tambahan komunikasi pemasaran terpadu). Jilid I, edisi terjemahan. Jakarta: Erlangga, 2016.

Sofjan Assauri. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Pers, 2016.

Sonwalker, Et al. Celebrity Impsct- A Model Of Celebrity Endorsement. Jurnal Of Marketing And Communication, Vol.7 issue 1, 2018.

Stanton. Prinsip Pemasaran (terjemahan). Edisi 7, jilid 1. Jakarta: Erlangga, 2016.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta, 2017.

Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan (Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung.: Alfabeta, 2016.

Surjarweni. Metode Penelitian: Lengkap, Praktis, Dan Mudah Dipahami. Yogyakarta: Pustakabarupress, 2017.

Suryadi. Promosi Efektif Menggugah Minat Dan Loyalitas Pelanggan. Yogyakarta: Tugu Publisher, 2016.

Tirelli, Ruiz. influence product attributes on sojourners’ food purchase decisions. terbit dijurnal British Food Journal, Volume 116 Iss 2 pp.251-271, DOI 10.1108/BFJ-01-2012-0019, 2016.

Tjiptono. Strategi Pemasaran. Edisi 3. Jakarta: Andioffset, 2017.

Umaternate. Promosi, haraga, dan inovasi pengaruhnya terhadap keputusan pembelian pembelian sepatu futsal nike di toko Ali Akbar sport Manado. terbit di jurnal EMBA : Volume 2, Nomor 2, 2016.

http://www.cnnindonesia.com diakses pada 30 Maret 2021

http://www.kumparan.com di akses pada 31 Maret 2021

http://www.berinovasi.com diakses pada 31 Maret 2021

http://www.cnnindonesia.com diakses pada 7 April 2021

http://iprice.co.id diakses pada 7 April 2021

https://junalmahasiswa.unesa.ac.id diakses pada 15 April 2021

http://eprints.ums.ac.id diakses pada 15 April 2021

http://etheses.uin-malang.ac.id diakses pada 15 April 2021


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 393 times
PDF Download : 74 times

DOI: 10.56327/signaling.v10i2.1087

Refbacks

  • There are currently no refbacks.