ANALISIS KEPEMIMPINAN ISLAMI DAN TINGKAT KEPERCAYAAN TERHADAP KINERJA PADA BAIMATUL MALL WAL TAMWIL ASSAFI’IYAH

Riki Renaldo(1), Dedi Wahyudi(2), Sudewi Sudewi(3),


(1) Program Studi Ekonomi Syariah, STEBI Tanggamus, Lampung
(2) Program Studi Ekonomi Syariah, STEBI Tanggamus, Lampung
(3) Prodi Sistem Informasi, STMIK Pringsewu
Corresponding Author

Abstract


Salah  satu  lembaga  keuangan  yang sedang berkembang pesat adalah lembaga keuangan yang berbasis syariah  yang mana dalam pelayanan jasa keungan ini sangat membantu masyarakat dalam melakukan transaksi keuangan. Lembaga Baitul Maa l(rumah dana), merupakan lembaga bisnis dan sosial yang pertama dibangun oleh Nabi. Lembaga ini berfungsi sebagai tempat penyimpanan. BMT Assafi’iyah merupakan BMT yang berada di Gisting Kabupaten Tanggamus, pada penelitian ini didapat hasil penelitian bahwa Kepemimpinan Islami dan Tingkat Kepercayaan bersama-sama berpengaruh positif sebersar 23,7% terhadap Kinerja BMT Assafiyah. 


Keywords


Kepemimpinan islam, tingkat kepercayaan dan Kinerja

References


Abeng.Kepemimpinan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam keberhasilan suatu organisasi. Jurnal Penelitian Vol. 10, No. 2, November 2013

Arikunto, suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, (Jakarta: Rineka Cipta, 2006)

Davis yang dikutip oleh Reksohadiprodjo dan Handoko.

Ilmi, MakhalulSM, Teori dan Praktek Mikro Keuangan Syari’ah.Yogyakarta: UII Press, 2002.

Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo, Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi dan Manajemen, (Yogyakarta: BPFE UGM, 1999).

Ismanto, Kuat. "Pengelolaan Baitul Maal pada Baitul Maal Wa Tamwil (BMT) di Kota Pekalongan." Jurnal Penelitian 12.1 (2015)

Ludfi, Muchamad Arif. Pengaruh kinerja karyawan terhadap kepercayaan anggota BMT Asy-Syifa Weleri Kendal. Diss.“Jurnal Penelitian” UIN Walisongo, 2015

Margono. Pengertian Observasi. (Bandung: alfabeta 2010).

Neni Sri Imaniyati. Aspek-Aspek Hukum BAITUL MAL WAT TAMWIL(Baitul Mal wat Tamwil).Bandung : PT Citra Aditya Bakti. 2010

Nurul Hidayat, (study kasus di BMT Robbani kaliwungu), 2007

Pressey, Mathews. Keyakinan satu pihak pada reliabilitas, durabilitas, dan integritas pihak lain dalam relationship.Jurnal Penelitian. Vol. 10, No. 2, November 2013

Rahmawati, Lilik. "Kualitas Pelayanan dan Pengaruhnya Terhadap Tingkat Kepuasan Nasabah di BMT UGT Sidogiri Capem Waru." eL-Qist: Journal of Islamic Economic and Business (JIEB) 3.1 (2017).

Ratna Wijayanti, Meftahudin. Baitul Maal Wat Tamwil atau biasa dikenal dengan sebutan BMT, Jurnal Kepemimpinan Islam, PPKM III (2016)

Rivai, Arifin, Islamic Leadership. Jakarta: Bumi Aksara. 2009

Robert L. Mathis dan John H. Jacksan, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: PT.Salemba Empat, 2004

Silalahi, U. Metode Penelitian Data Sekunder.(Bandung: Unpar Press. 2012), h. 289

Tanri Abeng. Kepemimpinan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam keberhasilan suatu organisasi. Jurnal Penelitian Vol. 10, No. 2, November 2013


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 140 times
PDF Download : 16 times

DOI: 10.56327/signaling.v10i1.1077

Refbacks

  • There are currently no refbacks.