SISTEM PAKAR MENENTUKAN KUALITAS BIBIT PALA MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEBSITE

Lailaturrohmah Lailaturrohmah(1),


(1) Prodi Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
Corresponding Author

Abstract


Kebutuhan akan informasi tentang menentukan bibit pala yang berkualitas saat ini sangatlah dibutuhkan, hal ini biasanya terjadi pada daerah yang jauh dari pemukiman salah satunya para petani yang berlokasi di pedesaan yang jauh dari perkembangan teknologi, kurangnya jumlah para ahli atau pakar yang ada di lingkungan sekitar semakin memicu tingkat kegagalan panen yang diakibatkan kurangnya pengetahuan. dengan membangun sistem pakar yang datanya didapatkan dari para pakar sehingga sistem yang dibangun memiliki kemampuan memberikan solusi seperti seorang pakar yang ahli dibidangnya. Proses ini dilanjutkan sampai dengan mencapai goal atau tidak ada lagi aturan yang premisnya cocok dengan fakta yang diketahui. Media aplikasi pembuat sistem menggunakan bahasa PHP dan MySQL sebagai database. Maka dari itu penulis akan mengulas mengenai cara memilih bibit pala yang berkualitas dan  unggul, implementasi sistem pakar menentukan kualitas bibit pala ini diharapkan memberikan kemudahan akses bagi penggunanya, melalui penggunaan media sarana berbasis website.


References


Alizon DAA,2014.Dinas Perkebunan Provinsi Lampung,2011.Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kab. Tanggamus, 2011.Lampung.

Fauziyah Eva, Kuswantoro Priambodo Devy, & Sanudin,2015.Prospek Pengembangan Pala (Myristica Fragrans Houtt) Di Hutan Rakyat.Jurnal Ilmu Kehutanan Volume 9 No. 1 Januari-Maret 2015.Balai Penelitian Teknologi Agrofrestry.Ciamis.

Patty Zeth dan Ariance Y. Kastanja,2013.Kajian Budidaya Tanaman Pala Di Kabupaten Halmahera Utara.Jurnal ISSN : 1907-7556.Politeknik Perdamaian Halmahera – Tobelo.

Kristanti Tanti, Sitepu Theopilus,2013.Sistem Pakar Hama Dan Penyakit Pada Tanaman Jeruk Manis Di Kabupaten Karo.Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia, 2-4 Desember 2013.Jurusan S1 Teknik Informatika,Fakultas Teknologi Informasi.Universitas Kristen Maranath.Bandung.

Supartini Windah, Hindarto, 2016.Sistem Pakar Berbasis Web Dengan Metode Forward Chaining Dalam Mendiagnosis Dini Penyakit Tuberkulosis Di Jawa Timur. Jurnal ISSN : 2503-2267.Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Silmi Muhammad, Sarwoko Eko, Kushartantya. 2013.Sistem Pakar Berbasis Web Dan Mobile Web Untuk Mendiaknosa Penyakit Darah Pada Manusia Dengan Menggunakan Metode Inferensi Forward Chaining.Jurnal Masyarakat Informatika ,Volume 4,Nomor 7,ISSN 2086-4930.Jurusan Ilmu Komputer/Informatika Fakultas Sains dan Matematika Unifersitas Diponegoro.

www.harianlampung.com/2015/11/20

www.litbang.pertanian.go.id/berita/one/2015/12/07

http://blog.ruangguru.com/13/11/2017

Muslihudin Muhamad & Oktafianto.2016. Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi.Hal 34-44.Yogyakarta.Penerbit Andi.

Wicaksono Setyo Dian Arga.Sistem Pakar Analisa Penyakit Ikan Lele Berbasis Web Menggunakan Metode Forward Chaining(Studi Kasus Kelompok Tani Karya Mandiri).Jurusan Sistem Komputer (S1).Stekom Semarang.


Full Text: Untitled

Article Metrics

Abstract View : 183 times
Untitled Download : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 PROCIDING KMSI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

 

 

-->