SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN KELAYAKAN CALON PENERIMA BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) PADA DESA SUKABUMI KEC.TALANG PADANG MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)
(1) Jurusan Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
(2) Jurusan Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
Corresponding Author
Abstract
Program Pemerintah dalam menanggulangi krisis ekonomi yang terjadi selama ini adalah dengan cara memberikan bantuan langsung tunai kepada di setiap desa di seluruh Indonesia. Bantuan Langsung Tunai (BLT) merupakan salah satu program bantuan bersyarat dari pemerintah sebagai bentuk kompensasi dari kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM), yang tentunya mengimbas kepada kehidupan masyarakat luas termasuk kalangan masyarakat miskin. Selain itu pada pembahasan ini digunakan sistem pendukung keputusan (SPK) untuk membantu agar hasil yang diharapkan lebih akurat dan sistem yang dirancang tersusun secara sistematis, metode Simple Additive Weighting (SAW) dapat membantu dalam pengambilan keputusan suatu kasus, akan tetapi perhitungan dengan menggunakan metode SAW ini hanya yang menghasilkan nilai terbesar yang akan terpilih sebagai alternatif yang terbaik. Perhitungan akan dengan metode ini apabila alternatif yang terpilih memenuhi kriteria yang telah yang telah ditentukan. Metode SAW ini lebih efisien karena waktu yang dibutuhkan dalam perhitungan lebih singkat.
Keywords
References
Afifah, Nur. Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa Magang Menggunakan Metode SAW (Simple Additive Weighting). Madura: Universitas Trunojoyo.
Nur Aminudin, Ida Ayu Puspita Sari, Sistem Pendukung Keputusan (DSS) penerima bantuan program keluarga harapan (PHK) pada desa bangun rejo Kec.punduh pidada pesawaran dengan menggunakan metode analitical herarcy process (AHP)).
Fitri Nurani , Sistem Aplikasi Penunjang Keputusan Identifikasi Penyakit Pada Ayam Potong Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)).
Suci Sa’adatulmillah ,Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Penerima Beasiswa Pada Sma Negeri 1 Ambarawa Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (Saw)).
Muslihudin. Muhamad (2015). Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Siswa Baru Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)(Studi Kasus : SMA Negeri 01 Kalirejo). SNIF Universitas Potensi Utama Medan. Medan.
Article Metrics
Abstract View : 616 timesPDF Download : 355 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 PROCIDING KMSI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.