PENGARUH DISIPLIN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL OGAN KOMERING ULU TIMUR

Evi Riyanti(1), Yansahrita Yansahrita(2),


(1) STIE Trisna Negara, Belitang, OKU Timur, Sumatera Selatan
(2) STIE Trisna Negara, Belitang, OKU Timur, Sumatera Selatan
Corresponding Author

Abstract


Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur merupakan instansi Pemerintah yang bergerak dalam bidang kependudukan dan catatan sipil yang mempunyai tanggung jawab dalam pelaksanaan pembangunan data yang akurat dalam Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur.  Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur, ternyata displin belum dilaksanakan dengan baik sehingga Efektivitas Kerja pegawai belum optimal. Permasalahan yang dihadapi adalah Bagaimana pengaruh displin terhadap Efektivitas Kerja pegawai pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh displin terhadap Efektivitas Kerja pegawai pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur serta berguna sebagai bahan acuan untuk penelitian selanjutnya mengenai displin dan Efektivitas Kerja pegawai. Hipotesis yang diajukan, Displin berpengaruh positif terhadap Efektivitas Kerja pegawai pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur. Pengumpulan dan pengolahan data dengan menggunakan studi pustaka dan studi lapangan dengan menggunakan cara observasi, kuisioner, interview dan dokumentasi. Dari hasil pembahasan diperoleh korelasi antara displin dalam upaya meningkatkan Efektivitas Kerja pegawai pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur  diperoleh angka r sebesar 0,57. Setelah dikonsultasikan dengan standar konservatif  terletak antara 0,400- 0,599 yang termasuk pada korelasi sedang. Sehingga dapat dikatakan bahwa adanya pengaruh yang sedang antara displin terhadap Efektivitas Kerja pegawai  pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Ogan Komering Ulu Timur.

Keywords


Disiplin, Efektifitas, Pegawai, Disdukcapil,

References


Arikunto, Suharsini, Prosedur Penelitian. Rineka Cipta, Jakarta, 2016.

Alex S Nitisemito, Manajemen Personalia. Ghalia Jakarta, 2015.

Barry Render, Heizen Jay, Prinsip-Prinsip Manajemen Operasi. Salemba Empat, Jakarta, 2015.

Basu Swastha, Ibnu Sukotjo, Pengantar Bisnis Modern. Yogyakarta, 2015.

Basu Swastha DH, Manajemen Pemasaran. Liberty, Yogyakarta, 2015.

Basu Swastha dan Irawan. Manajemen Pemasaran Modern, Liberty, Yogyakarta, 2015.

Dessier, Gery. Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resource Management). Jakarta: PT Prenhalids, 2013.

George R. Terry, Manajemen Sumber Daya Manusia untuk bisnis yang kompetitif, 2014.

Handoko, Hani T. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE, 2014.

Hermanto, Zulkifli, Manajemen Biaya. UPP MP YKPN, Yograkarta, 2013.

Garaika, Garaika dan Helisia Margahana Margahana. 2019. “Self Efficacy , Self Personality And Self Confidence On Entrepreneurial Intention : Study On Young Enterprises.” Journal of Entrepreneurship Education 22(1):1–12.

Helisia Margahana, Eko Triyanto. 2019. “Membangun Tradisi Entrepreneurship Pada Masyarakat.” Edunomika 03(02):300–309.

Margahana, Helisia, Garaika. 2019. “The Influence Of Credibility And Voluntariness Toward Technological Use Behavior : Entrepreneurial Potential Model Approach.” International Journal of Entrepreneurship 23(2):1–9.

Margahana, Helisia. 2018. “The Effects of Job Motivation and Job Satisfaction Toward Organizational Citizenship Behavior ( OCB ) and Its Impact on Job Performance of Paramedical Community Health Centers in the City of Bandar Lampung.” Journal of Resources Development and Managemen 46:1–10.

Helisia Mgh Garaika,dkk. Pedoman penulisan skripsi atau Karya Ilmiah dan Tata Cara Menempuh Ujian Komprehensif. Cetakan keenam. STIE Trisna Negara Belitang, 2013.

Jalian Yamit, Manajemen Produksi dan Operasi. Ekonosia FE, UII, Yogyakarta, 2015.

J. Supranto, Statistik Teori dan Aplikasi. Erlangga, Jakarta, 2013.

Moekijat, Managemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Mandar Maju, 2014.

Notoatmojo, Pengembangan SDM. Jakarta: PT.Rineka Cipta, 2015.

Peniwati, Kirti. Peran SDM dari Profesional ke Strategik. Jakarta: Lembaga Manajemen PPM, 2015.

Robbines, Steven P. Perilaku Organisasi, Edisi Bahasa Indonesia Jilid 2. Jakarta: PT Indek Kelompok Gramedia, 2015.

Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis. Alfabeta, Bandung, 2014.

Sumadi Suryabrata. Metodologi Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta, 2013.

Simamora, B. Panduan Riset Perilaku Konsumen, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 2014.

Suradinata, Ermaya, Manajemen Sumber Daya Manusia “Suatu Tujuan Wawasan Masa Depan”. Bandung: PT. Ramadhan, 2016.

Wiliam J. Staton, Prinsip-Prinsip Pemasaran. Erlangga, Jakarta, 2014.


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 2647 times
PDF Download : 0 times

DOI: 10.56327/signaling.v8i2.807

Refbacks

  • There are currently no refbacks.