IMPLEMENTASI DATA MINING DENGAN ALGORITMA NAIVE BAYES UNTUK MEMPREDIKSI TINGKAT KEMAMPUAN DAYA TANGKAP BELAJAR MAHASISWA (Studi kasus : STMIK Pringsewu)
(1) Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
Corresponding Author
Abstract
Keberhasilan suatu proses belajar dipengaruhi oleh kemampuan individu untuk memusatkan perhatian terhadap objek yang sedang dipelajarinya. Gaya belajar merupakan suatu kombinasi dari bagaimana individu menyerap lalu mengatur dan mengelola informasi (setiap individu memiliki gaya belajar yang berbeda, khususnya dalam menerima dan mengelola informasi yang menurut individu nyaman, terkait dengan hal tersebut maka konsentrasi merupakan aspek yang penting bagi seseorang dalam mencapai keberhasilan belajar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kemampuan daya tangkap belajar mahasiswa dalam menerima materi yang disampaikan oleh pengajar. Penelitian ini merupakan implementasi data mining yaitu proses pengekstraksian informasi dari sekumpulan data yang sangat besar melalui penggunaan algoritma naive bayes pendekatan statistik yang fundamental dalam pengenalan pola, penelitian ini dilakukan distmik pringsewu dengan mengambil sample mahasiswa sebanyak 20 orang yang terdiri dari pria dan wanita, dengan usia yang beragam. Jadi dapat disimpulkan bahwa algoritma naive bayes memberikan solusi untuk membantu dosen dalam menentukan strategi yang tepat dalam kegiatan belajar mengajar.
Keywords
References
As’ad, B. (2016) ‘PREDIKSI KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE KLASIFIKASI NAÏVE BAYES, ONE-R, DAN DECISION TREE DECISION’, Pp. 1–10.
Dewi, I. A. G. B. P. And Indrawati, K. R. (2014) ‘Perilaku Mencatat Dan Kemampuan Memori Pada Proses Belajar’, Jurnal Psikologi Udayana, 1(2), Pp. 241–250.
Imron, M. (2017) ‘PENERAPAN DATA MINING ALGORITMA NAIVES BAYES DAN PART UNTUK MENGETAHUI MINAT BACA MAHASISWA DI PERPUSTAKAAN STMIK AMIKOM PURWOKERTO’, 10(2), Pp. 121–135.
Liberti, S. (2012) ‘FAKTOR-FAKTOR YANGMEMPENGARUHI DAYA SERAP TERHADAP ILMU STATIKA DAN TEGANGAN PADA SISWAKELAS X BIDANG KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN DI SMK N 2 YOGYAKARTA’, P. 84.
Marleny, F. D., Junaidi, H. M. And Mambang (2015) ‘PENERAPAN K-MEANS CLUSTER `UNTUK PENGARUH KECERDASAN EMOSI DAN STRES TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA’, (ISSN:2302-3805), Pp. 6–8.
Rahman, F. And Firdaus, M. I. (2016) ‘Penerapan Data Mining Metode Naïve Bayes Untuk Prediksi Hasil Belajar Siswa Sekolah Menengah Pertama (Smp)’, Al Ulum Sains Dan Teknologi, 1(2), Pp. 76–78.
Saleh, A. (2015) ‘Implementasi Metode Klasifikasi Naïve Bayes Dalam Memprediksi Besarnya Penggunaan Listrik Rumah Tangga’, Citec Journal, 2(3), Pp. 207–217. Available At: Ojs.Amikom.Ac.Id/Index.Php/Citec/Article/Download/375/355.
W. F. Garaika, “Promosi Dan Pengaruhnya Terhadap Terhadap Animo Calon Mahasiswa Baru Dalam Memilih Perguruan Tinggi Swasta,” J. Aktual STIE Trisna Negara, vol. 16, no. 1, hal. 21–27, 2018.
Article Metrics
Abstract View : 396 timesUntitled Download : 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 PROCIDING KMSI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.