E-GOVERNMENT PEMBERDAYAAN DESA PADA DESA BUMI DIPASENA UTAMA
(1) Jurusan Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
Corresponding Author
Abstract
Bumi Dipasena Utama merupakan nama sebuah desa yang terletak di kecamatan Rawajitu Timur, kabupaten Tulang Bawang, Lampung – Indonesia. Merupakan salah satu desa yang dibangun berdasarkan pembuatan pertambakan udang terbesar di dunia PT. Dipasena Citra Darmaja. Desa Bumi Dipasena Utama memiliki potensi desa yang utama yaitu sektor pertambakan udang. Untuk mengembangkan potensinya perlu dilakukan pembaharuan dari sistem yang selama ini digunakan dalam pemberdayaan potensi desa yaitu dengan cara manual dan belum menggunakan sistem elektronik bahkan dalam bentuk website. Tujuan penelitian adalah memilih desa Bumi Dipasena Utama yang memiliki potensi desa yang perlu diberdayakan dengan menggunakan teknologi informasi. Teknologi Informasi dibutuhkan untuk memudahkan dalam pengaksesan, pengelolaan, dan pemberdayaan potensi desa, sehingga diharapkan dapat meningkatkan kemajuan dan kualitas desa Bumi Dipasena Utama. Penulis melakukan penelitian dengan metode observasi, wawancara, dan studi pustaka serta membangun aplikasi berbasis web melalui tahapan perencanaan, analisis sistem, desain dan perancangan sistem, serta implementasi sistem dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP.
Keywords
References
Almasdi Syahza, (2000), Potensi Pengembangan Desa , Lembaga Penelitian Departemen Provinsi Riau, Pekanbaru.
Djoko Agung Harijadi (2005), Blueprint Aplikasi E-Government Pemerintah Daerah, Departemen Komunikasi dan Informasi, Jurnal Prosiding Konferensi Nasional Sistem Informasi, Bandung.
Dahlan, M. Alwi, dkk., Jurnal Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia vol. 5 dan 6, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 1993.
Edhy Sutanta, Khabib Mustofa, Kebutuhan Web Service untuk Sinkronisasi Data Antar Sistem Informasi dalam E-Gov di Pemkab Bantul, Yogyakarta.
Edhy Sutanta, Retantyo Wardoyo, Pemanfaatan Database Kependudukan untuk Aplikasi E-Government dan Sistem Informasi di Pemkab Bantul. Yogyakarta.
Hartono, Dwiarso Utomo, dkk., Electronik Government Pemberdayaan Pemerintahan dan Potensi Desa Berbasis Web, vol. 6 no. 1, Sragen, April 2010
Mardi Yatmo, Pemberdayaan Masyarakat dalam Bidang Ekonomi : Tinjauan Teoritik dan Implementasi Seminar Sehari Pemberdayaan Masyarakat yang diselenggarakan Bappenas, tanggal 6 Maret 2000 di Jakarta.
Sutarman, S.Kom.(2003), Membangun Aplikasi Web dengan PHP dan MySQL,Graha Ilmu : Yogyakarta.
Sutanta,E. 2004. Sistem Basis Data : Graha Ilmu :Yogyakarta.
Zainal A. Hasibuan, Langkah – langkah Strategis dan Taktis Pengembangan E – Government untuk Pemda, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia, Depok.
Zainal A. Hasibuan, Harry B. Santoso, Standarisasi Aplikasi E- Government untuk Instansi Pemerintah, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia, Depok.
Article Metrics
Abstract View : 157 timesPDF Download : 34 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 PROCIDING KMSI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.