PERANCANGAN APLIKASI PEMBAYARAN SPP PADA SMA N 1 AMBARAWA MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN VISUAL BASIC 6.0
(1) Jurusan Sistem Informasi STMIK Pringsewu Lampung
Corresponding Author
Abstract
SMA Negeri 1 Ambarawa, dalam memproses pengolahan data pembayaran masih kurang efektif. Oleh karena itu, aplikasi yang dibutuhkan adalah sistem yang dapat membantu dalam pengolahan data pembayaran siswa. Tujuan dari pembuatan aplikasi ini, untuk memudahkan pengolahan data yang manual menjadi terkomputerisasi. Metodologi penelitian dimulai dari mengumpulkan dan menyiapkan data, setelah membuat sebuah sistem yang dimulai dari identifikasi masalah, analisis masalah, perancangan sistem dan implementasi sistem. Dengan membuat pembayaran bersistem aplikasi, membantu sekolah-sekolah untuk melakukan pengolahan data yang berhubungan dengan pembayaran siswa, memfasilitasi penyimpanan dan manipulasi data.
Keywords
References
G. Kartasapoetra dan Ny. E. Reokasih. (2007). Pengertian Administrasi Pembayaran Siswa. Administrasi dan Pelaksanaanya.
Bambang Wahyudi. (2006). Pengertian Pengenalan dan Perancangan Basis Data. Pengantar Struktur Data dan Algoritma.
R. Soemita. (2009). Pengertian Sistem Operasi. Softwere Computer.
Nursal, s.kom dalam bukunya Visual Basic., (2010). Pengertian Microsoft Visual Basic.
Article Metrics
Abstract View : 790 timesPDF Download : 377 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 PROCIDING KMSI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.